Feature #3434
Autogenerate No. Lot
0%
Description
Dear Mbak Yomma,
Sesuai permintaan KJL, jadi ingin bisa autogenerate No.Lot dengan format yang mereka mau.
Formatnya adalah Inisialproses(1 huruf)tanggal(2digit)bulan(2digit)tahun(1digit)kodeshift(1digit)no.mesin(2digit)
Contoh:
Proses = Flexing
Tanggal = 2 Desember 2025
Kode Shift = A
No. Mesin = 01
Jadi No. Lot yang akan tergenerate adalah dengan format sebagai berikut: F 02125A01
*Tanggal mengambil dari field Document Date
*Kode Shift mengambil dari field Shift
*No. Mesin mengambil dari field Machine Number
Note: Untuk yg kode proses masih belum pasti, masih menunggu konfirmasi. Nanti dokumennya untuk contoh format No. Lot akan diattach menyusul
Terimakasih.
Menu Path: Production Order > Mixing, Extrusion, Flexing, Wrapping
Port: http://remote.minovais.com:61138/
DB: MinovaES_KJL_Prod (1452)
Files
Subtasks
Related issues
Updated by Kezia Pawitra Yulianti about 1 month ago
- Due date set to 02/21/2025
- Status changed from New to Assigned
Updated by haykal haykal about 1 month ago
Nanti No. Lot yang tergenerate akan menjadi No. Lot untk barang yang FlowTypenya Receipt di dokumen itu (Contoh Material A)
Jadi kata Bapak untuk Material A tersebut akan langsung terdaftar Material A dengan No.Lot yang tergenerate di PMDMAT0004
Updated by haykal haykal about 1 month ago
- File Kode Produksi.pdf Kode Produksi.pdf added
Untuk yg Proses jadinya mengambil dari field Kode Produksi (telah saya tambahkan).
Berikut juga saya lampirkan dokumen untk format No.Lot KJL
Updated by Tri Rizqiaty about 1 month ago
- Assignee changed from Tri Rizqiaty to haykal haykal
No. Lot ini akan tergenerate di setiap receipt proses produksi?
atau hanya di proses production terakhir saat receipt finishgood saja?
atau pada saat create good recepit yg ref dr production?
notes : saat ini yg berpengaruh ke tbl mat0004 hanya pd saat good receipt saja, selebihnya hanya masuk ke tbl wip
Updated by haykal haykal about 1 month ago
- Assignee changed from haykal haykal to Tri Rizqiaty
No. Lot nya tergenerate setiap receipt proses produksi Mbak.
Updated by Tri Rizqiaty 20 days ago
- File Deploy 20250306 Gen Lot Prod & BOM.rar Deploy 20250306 Gen Lot Prod & BOM.rar added
- Status changed from Assigned to QA Test
Fixing :
1. Update folder bin di API2 & API2
2. Execute SP terlampir
3. Update tbl2 sesuai excel terlampir
Notes : Lot akan tergenarate ketika save.
Updated by haykal haykal 19 days ago
- Status changed from QA Test to Revise
- Assignee changed from haykal haykal to Tri Rizqiaty
Dear Mbak Yomma, untuk format No.Lot yang tergeneratenya ada salah sedikit. Mereka ingin digit untuk tahun satu saja.
Contoh:
Kode Produksi: M
Date: 07/03/2025
Machine Number: 01
Shift: 1
Saat ini No. Lot yang tergenerate adalah M070325101
Padahal harusnya M07035101
Jadi No.Lot total digitnya 9 saja (saat ini 10)
Dan kalau misalkan tahun 2025 yang ditulis 5 nya saja (saat ini 25)
Terimakasih.
Updated by Tri Rizqiaty 13 days ago
- Status changed from Revise to QA Test
- Assignee changed from Tri Rizqiaty to haykal haykal
Fixing : execute SP terlampir